spot_img
HomeBerita GameGame Warhammer Ala Twisted Metal Diumumkan

Game Warhammer Ala Twisted Metal Diumumkan

Publisher Plaion dan developer Caged Entertainment telah mengumumkan game Warhammer 40.000: Speed Freaks. Game ala Twisted Metal ini membawa kalian dalam pertempuran mobil vs mobil. Karakter utama game ini juga bukan Space Marine melainkan Ork yang bergabung dalam kelompok SPEED FREEKS.

Warhammer 40.000: Speed Freaks adalah game multiplayer dimana kalian akan bertarung melawan pemain lain dalam lomba balap hancur-hancuran. Warhammer 40.000: Speed Freaks tersedia di PC dan nantinya bisa dimainkan gratis. Saat ini Caged Entertainment sedang menggelar tahap testing yang bisa kalian ikuti di sini.

Aryo
Aryo
Editor Playcubic. Gamer dengan cita-cita punya PC kelas dewa. Disamping PCnya ada PS5 dan Xbox Series X
RELATED ARTICLES

Terpopuler